Minggu, 08 Juni 2014

Cara Mengganti Tampilan Android Seperti Nokia X

Merubah Tampilan Android - Saat pertama Nokia meluncurkan OS berbasis Android tentu memberikan nuansa yang berbeda bagi pengguna android yang ingin mencoba fitur-fitur yang meyerupai Windows phone, salah satunya adalah Nokia X.

Cara Mengganti Tampilan Android Seperti Nokia X

Tampilan yang sangat memikat tersebut itulah yang membuat banyak orang tertarik untuk memiliknya. Nokia X Menggunankan Sistem Operasi ber Platform AOSP (Android Operation Sistem Project) yang merupakan modifikasi Android Jelly Bean 4.2. Prosessornya pun menggunakan Dual Core Qualcomm Snapdragon S4 berkecepatan 1 GHz, RAM yang digunakan juga masih 512 MB. ini yang membuat Nokia X memiliki beberapa kekurangan seperti tidak adanya Google Play store dan layanan yang berbau Google. Apalagi harga nokia x yang ditawarkan terasa cukup mahal jika dibandingkan dengan spesifikasinya yang cukup rendah.
Cara Mengganti Tampilan Android Seperti Nokia X

Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi tentang Cara Merubah Tampilan Android seperti Nokia X.
berikut ini Cara ubah tampilan android menjadi Nokia X :
Perhatian!!! di beberapa ponsel Android, aplikasi launcher ini masih terdapat bug sehingga menjadikan ponsel force close, atau bahkan hanya tampil abu abu saja. selamat mencoba
Dibawah ini adalah Cara ubah tampilan Android menjadi Nokia X hanya mengubah tampilan launcher Aplikasi, serta thema saja.
  • Pertama pasang Aplikasi launcher Nokia X, bisa anda dapatkan di mediafire
  • Lalu berikan ijin akses untuk install.
  • Jika sudah sukses terinstall silakan tekan tombol home
  • kemudian akan muncul pilhan launcher yang digunakan, pilih Nokia launcher (bisa sekali atau selalu, sebaiknya pilih sekali saja untuk sekedar mencoba)
  • Selesai
Anda bisa menambahkan fitur-fitur lain yang mendukung agar semakin menyerupai Nokia X diantaranya


Sekian Artikel tentang Cara Mengganti Tampilan Android Seperti Nokia X, semoga bisa membuat tampilan android anda sesuai dengan yang anda inginkan. Terima kasih sudah berkunjung.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar